Pemkot Makassar dan Sentra Wirajaya Bahas Sekolah Rakyat, Launching 14 Juli 2025

MAKASSAR – Pemerintah Kota Makassar bersama Sentra “Wirajaya” Kementerian Sosial RI menggelar audiensi membahas kesiapan pelaksanaan Sekolah Rakyat jenjang SMP di Kota Makassar, Senin (23/6/2025), di kantor Balai Kota Makassar. Hadir Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, serta Kepala Dinas Pendidikan Makassar, Achi Soleman. Menerima, Kepala Sentra Wirajaya Makassar, Nur Alam. Audiensi ini menjadi bagian dari …

Makassar Sambut Hangat Duta Besar Palestina, Bahas Solidaritas dan Peluang Kerja Sama

MAKASSAR – Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, bersama Ketua TP PKK Makassar, Melinda Aksa menerima kunjungan kehormatan Duta Besar Palestina untuk Indonesia, H.E. Dr. Zuhair, S.M Al-Shun, di Kantor Balai Kota Makassar, Jalan Ahmad Yani, Senin (23/6/2025). Kunjungan ini menjadi momentum penting dalam memperkuat hubungan persaudaraan antara Indonesia dan Palestina, sekaligus membuka ruang dialog untuk …

Aliyah Mustika Ilham: Dukungan terhadap Film Lokal Adalah Wujud Komitmen Kota Unggul

MAKASSAR, – Wakil Wali Kota Makassar, Aliyah Mustika Ilham, menerima audiensi dari tim produksi film Doti: Tumbal Ilmu Hitam yang diproduksi oleh Ruang Visual Production. Audiensi berlangsung di Ruang Wakil Wali Kota Lantai 2, Kantor Wali Kota Makassar, Senin (23/6/2025). Dalam audiensi ini membahas kesiapan film DOTI dalam masa promosi dan peluncurannya di bioskop seluruh …

Makassar Unggul di Konstruksi Indonesia 2024, Munafri: Ini Hasil Kolaborasi Semua Pihak

MAKASSAR – Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, menghadiri secara langsung kegiatan Pembekalan Teknis dan Uji Sertifikasi Tenaga Kerja Konstruksi yang diselenggarakan oleh Balai Jasa Konstruksi Wilayah VI Makassar, Senin (tanggal sesuai). Kegiatan ini dirangkaikan dengan pemberian apresiasi kepada Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terbaik pada ajang Konstruksi Indonesia 2024. Berlangsung di Auditorium Balai Jasa Konstruksi, Jl. …

Aliyah Mustika Ilham Tanggapi Positif Inovasi G-Fish untuk Pemberdayaan Nelayan

MAKASSAR, – Wakil Wali Kota Makassar, Aliyah Mustika Ilham, menerima audiensi dari manajemen PT. Fortitude Genius Indonesia, di Ruang Wakil Wali Kota Lantai 2, Kantor Balai Kota Makassar, Senin (23/6/2025). Pertemuan ini membahas rencana peluncuran aplikasi digital bernama G-Fish (Genius Fish) yang ditujukan untuk memudahkan akses terhadap produk hasil laut segar dan mendorong pemberdayaan nelayan …

Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin Kukuhkan 1.746 PPPK Tekankan Pelayanan Publik yang Maksimal

MAKASSAR – Pemerintah Kota Makassar kembali menunjukkan komitmennya dalam memperkuat kualitas layanan publik melalui pengangkatan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) formasi tahun 2024. Bertempat di Lapangan Karebosi, Senin (23/6/2025) Makassar, sebanyak 1.746 PPPK secara resmi menerima Surat Keputusan (SK) Pengangkatan yang dirangkaikan dengan pengambilan sumpah jabatan tahun 2025. Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin langsung …